Cara Cepat Hamil

Saturday, November 5, 2011

Selamat Hari Raya Idul Adha 1432 H

Hari raya idul selalu dirayakan setiap tahun oleh umat musilm di dunia.
Hari raya idul adha disebut juga hari raya qurban...
Qurban sendiri berasal dari bahasa arab yaitu QURBAH yang artinya medekatkan diri kepada allah
Dalam ritual idul adha terdapat terdapat apa yang disebut udlhiyah(penyembelihan hewan kurban)
Pada hari itu kita meyembelih hewan tertentu seperti : Sapi,Kerbau,Unta,Kambing guna memenuhi panggilan tuhan.


Alkisah pada zaman Nabi Ibrahim as,Allah memerintahkan beliau untuk mengurbankan anaknya Ismail as.
Tanpa ragu dan setelah mendapat persetujuan langsung dari anaknya Ismail as,Ibadah qurbanpun dilaksanakan. Saat pedang yang sangat tajam di letakkan ditenggorokan ISmail dan prosesi qurban akan dilaksanakan,Allah SWT menggantikannya seketika dengan hewan qurban yang gemuk.
Nabi Ibrhaim as dan nabi Imail as Lulus dari ujian cinta dan keterikatan duniawi.
Cinta kepada Allah,ketaatan dan pengabdian kepada Allah swt menjadi muara awal dan akhir kehidupan.
Ini menjadi salah satu hikmah dari peristiwa ini.

Berbeda dengan  ritual persemnbahan pada agama lain,dalam islam daging islam bukanlah untukl tuhan,karena tuhan tidak makan tidak minum dan tidak beranak.Daging qurban sebagian dinikmati pelaku qurban,dan lainnya untuk dibagikan kepada fakir miskin.

Menghayati makna dari hari raya idul adha itu sendiri dalam kehidupan kita....

Menjadikan Allah SWT sebagai tujuan awal dan akhir kita,seta mwujudkan rasa ketakwaan kita,cinta dan kasih itu kedalam kehidupan nyata,kepada alam semesta dan sesama manusia.Dapat menjadi perwujudan nyata dari karakter yang dibangunnoleh semangat dan jiwa qurban ini.

Selamat Hari Raya Idul Adha 1432H
Description: Selamat Hari Raya Idul Adha 1432 H Rating: 4.5 Reviewer: Unknown - ItemReviewed: Selamat Hari Raya Idul Adha 1432 H
Share :